Perusahaan kami membeli berbagai macam barang dan jasa dari para supplier. Semua supplier, karyawan, dan subkontraktor mereka harus mematuhi Kode Etik Supplier dan Kebijakan Perusahaan, ketika berbisnis dengan kami. Kami menyambut calon pemasok untuk mendaftar menjadi mitra kami.
Identifikasi Kategori > Kirimkan Formulir Pendaftaran dan Dokumen Wajib > Verifikasi Dokumen > Pengguna yang relevan dan Persetujuan Manajemen > Pembuatan Supplier di Sistem
Berikut ini adalah prasyarat awal, dokumen yang harus dilengkapi/dipersiapkan, untuk menjadi supplier:
Setelah menyelesaikan dokumen yang disebutkan di atas, beberapa dokumen perlu diisi..:
PT Garuda Yamato Steel
Jl. Perjuangan No.8, Sukadanau, Kec. Cikarang Bar., Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17530
Jam Operasional
Senin - Jumat: 08:00 - 17:00 WIB